Gambar konsep mesin 2 Tak 4 Silinder serta penjelasanya

Motorlosari.com, Perawatan Mobil Dan Motor, Mesin 2 tak 4 silinder - Gambar mesin motor dengan konsep kerja mesin 2 tak dengan menggunakan 4 silinder, silakan lihat gambar mesin 2 tak 4 silinder di bawah, namun baca terlebih dahulu pengertian dari mesin 2 Tak dan perbedaanya dengan mesin 1 Tak.

Gambar konsep mesin 2 Tak 4 Silinder serta penjelasanya

Untuk mendapatkan 1 kali tenaga hasil dari pembakaran gas, motor 2 tak perlu melakukan 2 kali gerakan piston naik dan turun, dengan sekali putar poros engkol dimana penjelasannya yaitu sebagai berikut

Motor dengan 2 Tak mempunyai proses kerja, kompresi karter, buang dan cuci/ bilas (piston bergerak ke bawah, TMA menuju TMB), Sedangkan untuk 1 Tak adalah proses masuknya gas, pemampatan dan pembakaran gas (piston bergerak dari TMB menuju TMA)

Gambar konsep mesin 2 Tak 4 Silinder serta penjelasanya
Gambar dari mesin 2 Tak 4 Silinder

Dari gambar di atas terlihat ada 4 jalur pembuangan dan 4 piston yang berjajar, itu terlihat jelas bahwa ada 4 silinder yang tentunya akan menghasilkan tenaga besar.

Demikian Gambar konsep mesin 2 Tak 4 Silinder serta penjelasanya, untuk informasi yang lianya mengenai Perawatan mobil dan motor bisa teman-teman sekalian baca-baca di halaman yang lainya.

tags: mesin 2 Tak 4 Silinder, pengertian dari mesin 2 tak, penjelasan dari mesin 2 tak

0 Response to "Gambar konsep mesin 2 Tak 4 Silinder serta penjelasanya"

Post a Comment

>>> Simple Rules <<<
> Jangan TinggalKan Link Aktif
> Jangan Tinggalkan Link Non Aktif
> Berkomentarlah Sesuai Judul Artikel